Rabu, 19 Oktober 2011

Kesehatan Rokhani dan Jasmani

Semua orang ingin hidup sehat tetapi tidak mau mengikuti pola hidup sehat, cerita ini diawali atau dikeluhkan orang dikala dia sedang sakit bahkan dia suka teriak sakiiiiiiiiit tanpa disadari bahwa teriakan itu akan menambah rasa sakit itu sendiri. Sakit dalam makhluk Allah SWT pada jaman sekarang ada dua macam yang mendasar :
       1. Sakit Jasmani / Raga / ada
       2. Sakit Rokhani / Roh / Goib
Perlu dicermati penduduk indonesia sudah 200 jt lebih 90% menganut agama islam atau muslim masyaAllah , Rupanya Yang Maha Kuasa sedang menurunkan ujian buat kita semua yang merasa muslim dan berada di negara kesatuan RI ini, betapa carut marutnya negeri ini hampir semua aspek , betapa sedihnya ibu pertiwi rupanya penghunimu sedang sakit.

1.Sakit Jasmani
Banyak masyarakat kecil yang kurang beruntung, karena untuk makan saja susah apalagi untuk membeli obat ataupun berobat inilah derita kaum duafa karena kurangnya kaum kaya yang berlimpah ruah telah banyak yang lupa akan infaq-infaq , shodaqoh apalagi Zakat masyaAllah. Ini salah satu contoh sakit jasmani atau derita orang yang sakit secara fisik saja, anda bayangkan jika kaum kaya menyisihkan harta benda 2.5% yang dia punya kemudian dikelola secara jujur dan ikhlas , kira-kira apa yang terjadi ini adalah potensi besar
bersambung...

2.Sakit Rokhani
Penyakit yang satu ini tidak terlihat tapi dampaknya sangat besar dan sangat merugikan diri sendiri,orang lain bahkan lingkungan. Karena sifatnya yang tidak terlihat alias goib dan  keberadaannya ada di dalam kolbu suatu mahluk atau lebih di kenal  penyakit hati, ini yang sangat merugikan kepada kehidupan manusia itu sendiri maupun orang lain. Betapa tidak akhir-akhir ini banyak orang berbuat salah misalnya korupsi dll.seakan-akan dia tidak merasa melakukan tidakan tsb, anehnya lagi dia merasa paling benar.

bersambung...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar